Selasa, 13 Desember 2011

Harga terjangkau,konsumen antri surabi imut Malang


Mungkin anda tidak asing lagi dengan makanan satu ini,,yap,,,surabi imut,, makanan khas jawa yang biasanya banyak dijumpai dalam acara-acara tradisi jawa ini skarang bisa dinikmati,Jika anda melintasi jalan klojen di Malang raya,tepatnya di jalan Trunojoyo no 26,tempatnya yang sederhana juga berlantai 2
Surabi imut yang buka setiap hari dari mulai pkl.09.00-23.00 wib selalu ramai dikunjungi,mulai dari pelajar,mahasiswa sampai masyarakat umum,bahkan hampir tidak pernah surabi imut ini libur kecuali hari-hari besar
Menu-menu yang ditawarkan pun juga beraneka ragam , ada surabi imut surabi telor, surabi strawberry, surabi daging, surabi cokelat, surabi pisang, atau favorit saya; surabi keju mayonnaise yang top markotop. Seluruhnya ada 44 varian rasa,harganya mulai dari
 2000 rupiah sampai 6000 rupiah,,



Minumannya sendiri juga banyak variasi, tapi memang yang paling populer untuk menemani surabi imut ini adalah es yoghurt. Di sini terdapat 9 varian es yogurt; yogurt mocca, strowberi, dsb. Tidak hanya surabi dan yoghurt saja, di tempat ini ada pisang bakar pula. Pilihannya pun beragam, ada sekitar 10 pilihan rasa,banyak bukan menunya......
Dari penelusuran team laperkuliner yang menjadi menu favirit ditempat ini adalah yaitu surabi keju mayonaise dan minuman yoghurt
Menurut adelina salah satu siswa smu pengunjung tempat ini menuturkan kalau tempat ini asik untuk nongkrong-nongkrong serta makanannya pun bisa dijangkau kalanngannya
“biasannya setiap 2xseminggu saya dan teman-teman ke sini mas,selain harganya yang murah,tempatnya juga pas buat nogkrong-nongkrong,,,”kata adelina pelajar SMKN 2 malang.






Jagung bakar serut ini ada banyak pilihan rasa, ada manis, asin, pedas, coklat, keju dan campur. Makan satu piring bisa bikin ganjal perut, sangat cocok untuk orang yang suka makan malam tidak terlalu banyak.

Selain jagung bakar serut, menu lain di warung ini yang jadi primadona adalah roti, tape, dan pisang bakar, all item harganya 4500 rupiah. Cukup terjangkau kan.....
(oleh: andre & agung)

0 komentar:

Posting Komentar

 
;